Kamis, 25 November 2010

Cara membuat Shortcut untuk Stndby, Restart, Shutdown, dan kunci komputer pada desktop


clip_image002

Cara membuat Shortcut untuk Stndby, Restart, Shutdown, dan kunci komputer pada desktop

1. Pada Desktop, klik kanan = > New  => Shortcut

2.Paste kode berikut sesuai kegunaanya,

Shutdown Computer
Shutdown.exe -s -t 00  ( Shutdown secara langsung)
Shutdown.exe -s (Shutdown otomatis setelah 30deetik.) 
Restart Computer
Shutdown.exe -r -t 00
Sleep Computer/Standby
Rundll32.exe Powrprof.dll,SetSuspendState Sleep
Lock your Computer/Kunci Komputer
Rundll32.exe user32.dll LockWorkStation

Untuk Shortcut hibernate, baca di sini

3. Setelah itu, Next dan Tulis nama Shortcut-nya (Misal untuk Shortcut Shutdown , namanya Shutdown ,)
Nah, jika ingin mengganti ikon Shortcut tersebut, ikuti
1. Klik Kanan Shortcut
2. Buka Tab customize
3. Change Icon => Browse ikon-nya => Save
Selamat Mencoba !

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar