Beep 1 x pendek = tidak ada masalah
beep 1 x panjang = gangguan pada hardisk
beep 1 x panjang dan 1 x pendek = gangguan pada mainboard
beep 1 x panjang dan 2 x pendek = gangguan pada VGA
beep 3 x panjang = gangguan pada keyboard
beep pendek terus menerus = gangguan pada power supply
beep panjang terus menerus = gangguan pada memory
untuk merk BIOS AMIBIOS (Americam Megatrend Inc)
1. 1 beep s/d 3 beep, ada kaitannya dgn memory yg perlu dipasang ulang/ dicoba dengan memory lain
2. 4 beep, berkaitan dengan mobo. Solusinya cb psg ulang semua card add on, misalnya sound card, tv tuner, vga, dll
3. 5 beep, ada error di procie atau card add on. Coba telusuri dulu dari card add on, dgn memasang 1 1. Kalo semua card add on udh dilepas, beep msh ada telusuri ke procie
4. 6 beep, ada kaitanya dgn mobo, lakukan step sperti kasus 5 beep, jika ga berhasil siap2 ganti mobo
5. 7 beep, error scr umum. Telusuri berurutan mulai dari add on card, procie baru mobo.
6. 8 beep,ad kaitannya dgn VGA card.
7. 9 beep, berhubungan dgn AMIBIOS ROM checksum error. Solusi sama 7 beep
utk merk BIOS AwardBIOS:
1. 1 panjang, 2 pendek: masalah di VGA, pasang ulang ato ganti
2. 1 panjang, 3 pendek: VGA error/ VGA ga ada
3. 1 beep panjang bernada tinggi atau beep pendek berulangkali: masalah ada pd procie, kepanasan, masang tidak benar, ato procie rusak
beep lain selain disebut diatas masalah pada memory
Semoga Bermanfaat……….
0 komentar:
Posting Komentar